Gambar: Ilustrasi
TORAJA UTARA — Bertempat di dalam sebuah kamar kost diwilayah Malango, Kabupaten Tana Toraja, Sulsel, pria dan seorang wanita ditemukan tewas gantung diri.
Keduanya nekat mengakhiri hidupnya secara bersama-sama.
Berdasarkan informasi warga sekitar lokasi kejadian, keduanya adalah merupakan sepasang kekasih.
“Iya mereka pacaran pak,” singkat warga setempat, Robert (27) dikutif dari Tribunnews.com
Kini jenazah keduanya tengah berada di Rumah Sakit (RS) Elim Rantepao.
Hingga berita ini ditayangkan belum diketahui identitas keduanya dan apa motif dari bunuh diri tersebut.(*)
Komentar